Wakili Indonesia dalam Asia Youth International Model Nation, Santri Assalaam jadi MC untuk 500 Peserta

0Shares

Santri Madrasah Aliyah (MA) Pondok pesantren Modern Islam (PPMI) Assalaam, M. Freto Nugroho Setiawan mewakili Indonesia dalam ajang Asia Youth International Model United Nations Virtual Confrence pada 26 Mei 2021 hingga 5 Juni 2021.

Wakili Indonesia dalam Asia Youth International Model Nation, Santri Assalaam

Dalam ajang tersebut, Freto ditunjuk sebagai Master of Ceremony (MC) untuk 500 peserta dari seluruh dunia. Youth International Model Nations (AYIMUN) merupakan ajang untuk mengenalkan kerja/sidang Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada generasi muda.

Wakili Indonesia dalam Asia Youth International Model Nation, Santri Assalaam

“Setelah Turki dan Malaysia, santri MA PPMI Assalaam kembalo go international.Diharapkan, semakin banyak santri PPMI Assalaam yang menorehkan tinta emas di kancah internasional semakin banyak” Harap Ustadz Muh. Dimas Asha’ri, SS selaku Wakil Kesiswaan Madrasah Aliyah PPMI Assalaam

Comments are closed, but trackbacks and pingbacks are open.